TINGKATKAN KETAHANAN PANGAN BANTU PETANI MEMBAJAK SAWAH

TINGKATKAN KETAHANAN PANGAN BANTU PETANI MEMBAJAK SAWAH

Rabu, 27 Desember 2017, Desember 27, 2017

LB -Pasuruan,  Rabu (27/12) Babinsa Desa Sumberglagah Kec. Rembang (Serda Suprapto) melaksanakan pendampingan Upsus membantu petani membajak sawah di sawah masyarakat binaannya.
Pengolahan sawah tersebut dilakukan dengan alat berat Traktor, Babinsa Sumberglagah terjun langsung kesawah membantu petani membajak sawah dengan Traktor, tujuannya untuk meningkatkan moril semangat para petani, bahwa TNI selalu ada untuk rakyat.

Menurut Babinsa Desa Sumberglagah menyampaikan semoga para petani akan lebih mudah merawat tanaman serta dapat menghasilkan panen yang lebih baik, sehingga kebutuhan pangan dapat terpenuhi dan bahkan dengan meningkatnya hasil panen akan mendukung program pemerintah tentang ketahanan pangan nasional. Ungkapnnya.

TerPopuler